OPINI

ARTIKEL

KHASANAH

MOZAIK

NASIONAL

INTERNATIONAL

.

.

Rabu, 27 Maret 2019

Hersubeno Arief: Tobat Politik, JK Mulai Tinggalkan Jokowi?

Hersubeno Arief: Tobat Politik, JK Mulai Tinggalkan Jokowi?

10Berita – Benarkah Wapres Jusuf Kalla (JK) mulai meninggalkan Jokowi? Spekulasi politik itu berembus kencang bersamaan dengan kampanye terbuka Prabowo di Kota Makassar Ahad (24/3).
Kampanye dilaksanakan di lapangan Karebosi, lapangan terbesar di Kota Makassar itu penuh sesak. Sejumlah atribut partai, termasuk bendera Partai Golkar berkibaran.
Harian Umum Tribun Timur Makassar edisi Senin (25/3) menurunkan berita utama ( headline ) dengan judul “Fatimah Kalla Hadiri Kampanye Prabowo.” Di bawah sub judulnya tertulis : Amin Syam dan Prof Idrus Paturusi Merapat ke Prabowo.
Pilihan judul ini sungguh menarik. Sebagai media, koran milik jaringan Kelompok Kompas Gramedia (KKG) itu mencium sebuah peristiwa politik besar. Bukan hanya skala jumlah pendukung yang hadir, namun yang lebih penting, siapa yang hadir. Ada tanda-tanda yang sangat jelas dan nyata sedang terjadi migrasi politik besar-besaran di Timur.



Sumber,: 

Related Posts:

  • Muslim Yunani Berjuang Atasi KetimpanganMuslim Yunani Berjuang Atasi Ketimpangan 10Berita , JAKARTA — Hingga saat ini, umat Islam di Yunani masih merasakan dampak perjanjian tersebut. Ada ketimpangan yang nyata dalam sejumlah persoalan. Menyangkut masjid, mi… Read More
  • Ternyata 3 Sifat Inilah Sumber Segala Dosa   Ternyata 3 Sifat Inilah Sumber Segala Dosa    10Berita - Astaghfirullaah, Sahabat Ummi... rupanya ada 3 sifat dasar manusia yang bisa menjadi sumber dari segala dosa. Sifat yang nomor 3 rasanya paling banyak dimili… Read More
  • Antartika Ini Justru Mengalir ke Atas. Aneh Tapi Nyata Bukan ke Bawah, Sungai di Antartika Ini Justru Mengalir ke Atas. Aneh Tapi Nyata   10Berita - Karena pengaruh gravitasi, air selalu mengalir ke bawah. Pada kasus air mancur, air memang bisa ke atas tapi tetap ke bawah j… Read More
  • Bahu Suamipun Bisa Rapuh Bahu Suamipun Bisa Rapuh Sahabat ummi yang berbahagia, ketika suami sedang mengalami guncangan ekonomi, hal yang perlu kita lakukan adalah merangkulnya. Jangan bebankan dia dengan menuntut ini dan itu. Walaupun kewajiban men… Read More
  • Islam di Yunani Dua Sisi Perjanjian Lausanne Islam di Yunani Dua Sisi Perjanjian Lausanne 10Berita , JAKARTA — Baru-baru ini, Pemerintah Yunani telah berusaha meningkatkan kesempatan pendidikan bagi para anggota minoritas Muslim di Thrace Barat, memberikan insent… Read More