Jack Ma Sumbang 2 Juta Masker Untuk Lawan Corona di RI, Netizen: Konglomerat Indonesia Mana?
Pendiri e-commerce Alibaba yang juga orang paling kaya se-Asia, 10Berita,Jack ma memberikan sumbangan kepada Indonesia pasca ditetapkannya wabah virus corona atau Covid-19 sebagai bencana nasional beberapa waktu lalu.
Lewat Jack Ma Foundation dan Alibaba Foundation, pria berusia 55 tahun itu akan menyumbang perlengkapan medis seperti masker dan juga alat tes corona. Tidak heran, namanya langsung jadi salah trending di media sosial Indonesia.
Berikut laporan lengkapnya.
Jack Ma sumbang 2 juta masker untuk Indonesia
akurat.co
Dilansir dari Kompas.com, Jum’at (20/3), Jack Ma mengakui bila aksi menyumbang perlengkapan kesehatan pada Indonesia merupakan salah satu upaya untuk melawan corona bersama-sama.
Jumlah perlengkapan yang disumbangkan pun tidak main-main, ada 2 juta masker, 150 ribu test kit (alat tes corona), 20 ribu baju pelindung hingga 20 ribu pelindung wajah.
“Kami bergandengan tangan dengan negara-negara tetangga kami di Asia untuk bersama-sama menghadapi Covid-19,” tulis Jack Ma dalam keterangan tertulis.
“Bersama dengan Alibaba Foundation, kami akan mengirimkan 2 juta masker, 150 test kit, 20 ribu baju pelindung, dan 20 ribu pelindung wajah ke Indonesia,”
Namun, Indonesia tidak menjadi satu-satunya negara yang mendapatkan gelontoran bantuan dari Jack Ma. Alibaba Foundation juga akan memberikan bantuan serupa pada Malaysia, Filipina, dan juga Thailand.
Jack Ma terus melawan corona
www.technologyreview.com
Aksi Jack Ma menyumbang beragam bantuan kesehatan untuk membantu Indonesia melawan corona ternyata bukan yang pertama.
Sebelumnya, konglomerat dari China itu juga sudah memberikan bantuan masker dan alat tes corona ke Amerika Serikat dan Eropa.
Jack Ma juga mencoba membuat sebuah pedoman digital bagi para medis dan fasilitas kesehatan yang rencananya akan disebarkan ke seluruh dunia sebagai petunjuk penanganan wabah.
Dalam pedoman tersebut, terdapat beragam ilmu dan hasil pemeriksaan para dokter yang sempat bertugas di Rumah Sakit Rujukan Utama Fakultas Kedokteran Universitas Zhejiang yang jadi lembaga paling terdepan menangani corona di China.
Baca Juga: Divonis Positif Corona, Wali Kota Bogor Bima Arya Ngaku Cuma Batuk-Batuk
Perjuangan melawan corona memang belum berlangsung terlalu lama di Indonesia, ratusan kasus baru muncul sejak seorang pasien dinyatakan positif pada awal Maret lalu.
Kondisi darurat pun akhirnya terjadi di Indonesia, dimulai dari terjadinya kelangkaan masker hingga hand sanitizer. Pemerintah juga kelabakan dengan banyaknya kasus yang tiba-tiba muncul.
Namun, bantuan dari Jack Ma ini membuat banyak warganet bertanya-tanya, dimana bantuan para konglomerat Indonesia saat wabah ini terjadi.
Sumber: kompas
Pendiri e-commerce Alibaba yang juga orang paling kaya se-Asia, 10Berita,Jack ma memberikan sumbangan kepada Indonesia pasca ditetapkannya wabah virus corona atau Covid-19 sebagai bencana nasional beberapa waktu lalu.
Lewat Jack Ma Foundation dan Alibaba Foundation, pria berusia 55 tahun itu akan menyumbang perlengkapan medis seperti masker dan juga alat tes corona. Tidak heran, namanya langsung jadi salah trending di media sosial Indonesia.
Berikut laporan lengkapnya.
Jack Ma sumbang 2 juta masker untuk Indonesia
akurat.co
Dilansir dari Kompas.com, Jum’at (20/3), Jack Ma mengakui bila aksi menyumbang perlengkapan kesehatan pada Indonesia merupakan salah satu upaya untuk melawan corona bersama-sama.
Jumlah perlengkapan yang disumbangkan pun tidak main-main, ada 2 juta masker, 150 ribu test kit (alat tes corona), 20 ribu baju pelindung hingga 20 ribu pelindung wajah.
“Kami bergandengan tangan dengan negara-negara tetangga kami di Asia untuk bersama-sama menghadapi Covid-19,” tulis Jack Ma dalam keterangan tertulis.
“Bersama dengan Alibaba Foundation, kami akan mengirimkan 2 juta masker, 150 test kit, 20 ribu baju pelindung, dan 20 ribu pelindung wajah ke Indonesia,”
Namun, Indonesia tidak menjadi satu-satunya negara yang mendapatkan gelontoran bantuan dari Jack Ma. Alibaba Foundation juga akan memberikan bantuan serupa pada Malaysia, Filipina, dan juga Thailand.
Jack Ma terus melawan corona
www.technologyreview.com
Aksi Jack Ma menyumbang beragam bantuan kesehatan untuk membantu Indonesia melawan corona ternyata bukan yang pertama.
Sebelumnya, konglomerat dari China itu juga sudah memberikan bantuan masker dan alat tes corona ke Amerika Serikat dan Eropa.
Jack Ma juga mencoba membuat sebuah pedoman digital bagi para medis dan fasilitas kesehatan yang rencananya akan disebarkan ke seluruh dunia sebagai petunjuk penanganan wabah.
Dalam pedoman tersebut, terdapat beragam ilmu dan hasil pemeriksaan para dokter yang sempat bertugas di Rumah Sakit Rujukan Utama Fakultas Kedokteran Universitas Zhejiang yang jadi lembaga paling terdepan menangani corona di China.
Baca Juga: Divonis Positif Corona, Wali Kota Bogor Bima Arya Ngaku Cuma Batuk-Batuk
Perjuangan melawan corona memang belum berlangsung terlalu lama di Indonesia, ratusan kasus baru muncul sejak seorang pasien dinyatakan positif pada awal Maret lalu.
Kondisi darurat pun akhirnya terjadi di Indonesia, dimulai dari terjadinya kelangkaan masker hingga hand sanitizer. Pemerintah juga kelabakan dengan banyaknya kasus yang tiba-tiba muncul.
Namun, bantuan dari Jack Ma ini membuat banyak warganet bertanya-tanya, dimana bantuan para konglomerat Indonesia saat wabah ini terjadi.
Sumber: kompas