OPINI

ARTIKEL

KHASANAH

MOZAIK

NASIONAL

INTERNATIONAL

.

.

Selasa, 27 April 2021

Akhirul Kalam, Umat Islam Tetaplah Benteng Kokoh Pertahanan NKRI

Akhirul Kalam, Umat Islam Tetaplah Benteng Kokoh Pertahanan NKRI



Sense of Belonging

Ajakan donasi atau patungan untuk beli Alutsista kapal selam ini merupakan wujud sense of belonging "rasa memiliki" kaum muslimin atas kiprah dan eksistensi TNI.

TNI berhasil merangkul hati rakyat
Duka TNI adalah duka Rakyat

Terlepas dari minimnya budget pertahanan untuk Alutsista atau Arsenal Tempur TNI, ajakan patungan ini merupakan "langkah kecil manusia tapi langkah besar perwujudan cinta dan kasih sayang".

Mungkin secara muruah (harga diri) ini mempermalukan citra negara, tapi dengan perspektif pertahanan semesta ini menunjukkan bahwa rakyat benar² siap menjadi perisai negara, sebagaimana Rakyat Aceh Patungan membeli Dakota yang kemudian diberikan kepada Soekarno dan menjadi Seulawah 1 untuk Promosi Kemerdekaan RI dan Sustainability(keberlajutan) Revolusi.

Akhirul Kalam, Umat Islam tetaplah Benteng Kokoh Pertahanan NKRI.

(Aly Raihan El-Mishry)

Sumber: PBI