OPINI

ARTIKEL

KHASANAH

MOZAIK

NASIONAL

INTERNATIONAL

.

.

Sabtu, 29 April 2017

Orasi Anis Matta : Mengenang Sahabat Perjuangan Taufik Ridlo

Orasi Anis Matta : Mengenang Sahabat Perjuangan Taufik Ridlo


10Berita-Islamedia – Mantan Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Muhammad Anis Matta menyampaikan orasinya untuk mengengang perjuangan Almarhum Muhammad Taufiq Ridlo dalam acara ‘Konser Spesial Mengenang Taufik Ridlo – Berjuang Hingga Akhir’, 22 April 2017, di GOR BIKASOGA Bandung.

Dalam orasinya berkali-kali Anis mengungkapkan bahwa Taufik merupakan sosok yang sangat multitalent dengan beragam keahlian yang dimiliki.

Taufik sosok akademisi ekonomi syariah yang mendirikan SEBI, Taufik juga seorang seniman yang mendirikan group nasyid Shoutul Harokah dan Taufik juga merupakan aktivis dakwah harokah yang dimasa kepemimpinanya PKS berhasil mengantarkan Ahmad Heryawan menjadi Gubernur Jawa Barat.

Berikut ini video lengkap orasi Anis Matta dengan tema “Mengenang Sahabat Perjuangan Taufik Ridlo”.

Sumber: islamedia