TERBONGKAR "Insiden" CFD, #GelangKode Jadi Trending Topik No.1 di Twitter Indonesia
10Berita, Insiden "intimidasi" CFD yang terjadi pada hari Minggu (29/4/2018), antara massa yang memakai kaos tagar #2019GantiPresiden terhadap pendukung Jokowi pemakai kaos tagar #DiaSibukBekerja, telah menjadi polemik luas di media sosial.
Di acara DUA SISI yang disiarkan tvOne tadi malam, Rabu (2/5/2018), dibahas terkait insiden CFD ini.
Salah satu narasumber, Mustofa Nahrawardaya yang merupakan aktivis #2019GantiPresiden membongkar "Gelang" yang sama dipakai oleh pelaku maupun korban insiden CFD.
— ㅤㅤㅤ ㅤㅤㅤ ㅤㅤㅤ ㅤㅤㅤ ㅤㅤㅤ (@MbahUyok) 2 Mei 2018
— #2019GantiPresiden (@liem_id) 2 Mei 2018
Mustofa memaparkan berdasarkan rekaman video saat kejadian. Dari video tsb di-capture gambar-gambar dan ternyata ditemukan "Gelang" yang sama, yang dipakai oleh pelaku maupun korban "intimidasi". Ini tentu menimbulkan tanda tanya dan kemungkinan ada rekayasa dibalik kejadian tersebut.
Yang paling menarik dan bikin tercengang adalah HASIL INVESTIGASI yang dipaparkan Mustofa Nahrawardaya.
"Kenapa mereka memakai gelang yang sama? Ini luar biasa, kenapa kodenya sama? Jangan-jangan ini operasi intelijen yang luar biasa, ini temuan di video," kata Mustofa Nahra di acara DUA SISI tvOne, Rabu (2/5).
"Maka logikanya orang-orang yang di video itu yang pakai gelang yang sama tangkap semua, periksa semua," lanjut Mustofa.
Temuan "Gelang" yang sama ini, sontak viral di sosial media. Warganet meramaikan dengan tagar #GelangKode.
Tagar #GelangKode ini bahkan menjadi Trending Topik urutan pertama di Twitter pagi ini, Kamis (3/5/2018).
Berikut beberapa cuitan netizen dengan tagar #GelangKode.
Jeli juga ya bung tofa ngamati #GelangKode yg dipakai peserta yg pura2 mengintimidasi mba Susi yg ternyata juga pake gelang yg sama.
Kalo saya mengamati video pas si cowok dr arah belakang ambil uang ratusan ribu seperti sdh disiapkan dan ada kamera yg siap merekam..#DramaCFD— Navi Agustina (@NaviAgustina) 3 Mei 2018
— #2019GANTIPRESIDEN (@Al_Fatih1453__) 3 Mei 2018
Setelah #GelangKode dibongkar Mas @NetizenTofa, ke depan operasi intelijen mereka akan menggunakan alat lain. Mungkin gelang cacing berprotein, atau gantungan kunci kecebong hingga kalajengking.
Lebih sulit lagi jika mereka menggunakan sekop yg dilempar sebagai sandi operasinya.
— Azzam M Izzulhaq (@AzzamIzzulhaq) 3 Mei 2018
Tidak ada kejahatan yang sempurna, maksudnya sekali drama mau nepuk dua..gerakan #2019gantipresiden dan umat Islam dengan berteriak "muslim apa kalian"
Lupa ada Allah sebaik-baik pembuat tipu daya #GelangKode
— Vierda Mila (@vierda) 2 Mei 2018
Mirip cerita detetif, Murder in the Orient Express, Hercule Poirot sudah bisa pastikan korban dan pelaku adalah satu kelompok dari #GelangKode nya.. Tinggal tangkapin mereka dan telusuri otaknya.. Itu kalo detektifnya cerdas seperti Hercule Poirrot
— @budiwidagdo (@budiwidagdo2) 3 Mei 2018
Sumber :Portal Islam