OPINI

ARTIKEL

KHASANAH

MOZAIK

NASIONAL

INTERNATIONAL

.

.

Selasa, 24 Juli 2018

Ini Dua Kesalahan SBY Pada TGB Hingga Ia Mundur Dari Demokrat

Ini Dua Kesalahan SBY Pada TGB Hingga Ia Mundur Dari Demokrat


Tuan Guru Bajang (kompas.com)

10Berita, Kabar terkini, Tuang Guru Bajang (TGB), menyatakan mundur dari Partai Demokrat. Dua hal bisa disebut sebagai kesalahan SBY kepada TGB sehingga Ia mundur meninggalkan SBY untuk kemudian mendukung Jokowi.

Pertama, SBY terlalu mengagung-agungkan anaknya sendiri,yakni SBY dalam tubuh Demokrat dan meninggalkan kader yang lain termasuk TGB. Seolah Demokrat sebagai layaknya kerajaan.TGB tidak pernah disebut sebagai sosok Cawapres oleh SBY padahal reputasi dan surveinya sering berada di atas AHY yang baru kemarin sore terjun di dunia politik. Hanya AHY yang selalu disebut dan dipromosikan sebagai Cawapres Demokrat.

tribunnews.com

Kedua, SBY menutup akes komunikasi dan pertemuan dengan TGB untuk yang diajukan oleh TGB sendiri untuk membicarakan masalah Pilpres. Tentu ini semakin membuat TGB tersinggung karna merasa tidak dianggap sebagai orang penting di Demokrat. Padahal semua tau TGB masuk dalam daftar tokoh populer yang banyak digadang publik untuk maju dalam Piplres 2019.

Oleh karna itulah wajar dan tidak salah bahkan sebuah keputuan yang tepat jika TGB menyatakan mundur dari Demokrat. Demokrat telah kehilangan jutaan suara pendukung dari orang-orang yang berada di barisan TGB.

indonesiayes.com

Sebagaimana dilaporkan kompas.com, Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Zainul Majdi yang dikenal dengan sebutan Tuan Guru Bajang ( TGB) resmi mengundurkan diri sebagai kader Partai Demokrat.

"Benar. Saya sudah mundur sejak beberapa hari lalu," ujar TGB seperti dikutip Kompas.com, Senin (23/7/2018). Menurutnya, surat pengunduran diri sudah dikirim ke Amir Syamsuddin selaku Sekretaris Majelis Tinggi Partai Demokrat, beberapa hari lalu. **

 

 

 Sumber :UC News