OPINI

ARTIKEL

KHASANAH

MOZAIK

NASIONAL

INTERNATIONAL

.

.

Senin, 05 Maret 2018

Umat Islam Dihimbau Bersatu di 2019, dan Waspadai Lawan yang "Mendadak Islam"

Umat Islam Dihimbau Bersatu di 2019, dan Waspadai Lawan yang "Mendadak Islam"


10Berita, JAKARTA - Ustaz Tengku Zulkarnain menghimbau kepada segenap umat Islam bersatu dalam kancah politik. Adapun hal-hal yang berbau perpecahan, ia menghimbau agar diberitahukan kepada umat dengan segera, seperti berita miring jika umat Islam menang takkan terjadinya persatuan.

“Umat Islam tahun 2019 mesti bersatu secara politik untuk memenangkan Pemilu. Pantau dan beritahu umat jika ada yang ‘mendadak Islam’.


Patahkan tuduhan bahwa memenangkan Islam, berarti anti-persatuan. Islam itu 88 persen di negeri ini, mari kita yang memberi warna, bukan kita yang diwarnai,” himbaunya, di akun Twitter pribdi miliknya, Senin (5/3/2018).

Sebelumnya, tidak lama ia mencuitkan himbau itu, ia memberikan ucapan syukur, selamat kepada Partai Bulan Bintang (PBB) atas lolosnya sebagai partai peserta 2019. Dan kemenangan ini, menurut beliau adalah kegagalan para oknum yang tidak suka dengan komponen Islam.

“Alhamdulillah, Partai Bulan Bintang lolos dan ikut Pemilu. Satu lagi usaha ‘menjegal’ komponen Islam GAGAL. Prof. Yusril, apakah tidak bisa oknum-oknum KPU dituntut pidana? Umat Islam Indonesia, Sudah Saatnya PBB Kita Besarkan. ‘Pisang awak, pisang lilin, ada orang awak, jangan pilih yang lain.” (Robi/)

Sumber :voa-islam.com

Related Posts:

  • Fahri Hamzah: REZIM ini Menganggap AGAMA Sebagai ANCAMAN, Payah!!Fahri Hamzah: REZIM ini Menganggap AGAMA Sebagai ANCAMAN, Payah!! by Fahri Hamzah* Tidak bijak anda memakai istilah Muslim Cyber Army...sebab nama Muslim yg menempel pada orang2 di dunia maya ini umum sifatnya. Usul saya: pr… Read More
  • Pelarangan Cadar Terlalu BerlebihanPelarangan Cadar Terlalu Berlebihan Mengenakan cadar merupakan wujud dari keyakinan agama seseorang. 10Berita ,  JAKARTA -- Pelarangan cadar bagi mahasiswa UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta, dinilai terlalu berlebihan. Rek… Read More
  • Lelang Barang Pejabat Negara, Tanda Krisis Keuangan?Lelang Barang Pejabat Negara, Tanda Krisis Keuangan? 10Berita, Wakil Ketua DPR RI Taufik Kurniawan mempertanyakan tujuan rencana lelang barang-barang koleksi pribadi pejabat negara. Lelang tersebut difasilitasi Direktorat Je… Read More
  • ACTA: MCA Asli Itu Berakhlak dan Tidak Sebar HOAXACTA: MCA Asli Itu Berakhlak dan Tidak Sebar HOAX 10Berita – Wakil Ketua Advokat Cinta Tanah Air (ACTA) Novel Bamu’min membantah Muslim Cyber Army (MCA) sebagai kelompok penyebar hoaks. Novel pun mempertanyakan para admin MCA… Read More
  • MCA, Mukidi Cyber ArmyMCA, Mukidi Cyber Army 10Berita .com – Sejak kemarin Mukidi blingsatan. Pulang dari pasar, dia langsung mengendap-endap memasuki rumahnya sampai isterinya heran. “Ada apa, Pak Ne? Kenapa kok kayak abis ngeliat genderuwo gitu?… Read More