OPINI

ARTIKEL

KHASANAH

MOZAIK

NASIONAL

INTERNATIONAL

.

.

Minggu, 06 Januari 2019

Kalau Takut Sampaikan Visi-Misi, Mundur Saja

Kalau Takut Sampaikan Visi-Misi, Mundur Saja

10Berita – Keputusan Komisi Pemilihan Umum membatalkan digelarnya pemaparan visi misi pasangan calon presiden diduga sebagai bentuk nyata dari ketakutan pasangan nomor urut 01 Joko Widodo-Ma’ruf Amin.
Menurut Ketua Majelis Jaringan Aktivis Pro Demokrasi (Prodem) Syafti Hidayat, KPU tidak boleh membatalkan agenda pemaparan visi misi pasangan capres dengan alasan apapun.
“Pemaparan harus dilanjutkan. Kalau ada capres dan cawapres yang tak datang itu urusan lain,” kata Uchok, begitu dia disapa saat berbincang dengan Kantor Berita Politik RMOL, Sabtu (5/1).
Pasalnya, kata Uchok, pemaparan visi misi sesungguhnya untuk pendidikan politik bagi rakyat. Dengan mengetahui dan memahami visi misi calon pemimpinnya, rakyat tidak akan seperti membeli kucing dalam karung. Pemaparan visi misi semestinya dipertontonkan kepada seluruh rakyat Indonesia melalui siaran televisi.


“Ini akan memajukan kesadaran politik rakyat dan akan memajukan demokrasi di Indonesia,” ujarnya.
Uchok pun menduga sikap Tim Kampenye Nasional merupakan representasi dari ketakutan Jokowi-Ma’ruf dalam menyampaikan visi dan misi untuk Pilpres 2019.
“Kalau ada capres yang takut menyampaikan visi misi lebih baik mundur saja. Tahun 2024 bisa mencalonkan lagi setelah percaya diri atau kibarkan bendera putih 

Sumber : Eramuslim 

Related Posts:

  • Sabar, Kunci Datangnya Pertolongan AllahSabar, Kunci Datangnya Pertolongan Allah   Oleh: Ahmad Yusuf Abdurrohman  10Berita, KETIKA hal-hal indah yang kita inginkan tak bisa didapatkan dengan mudah. Ataupun banyak rintangan yang menghadang langkah yang di… Read More
  • Janji Allah bagi Para Hafidz Janji Allah bagi Para Hafidz 10Berita, SESEORANG yang bergelar Hafidz memiliki kemuliaan di dunia dan di akhirat. Di dalam Alquran dan hadis diketahui bahwa Allah menjanjikan beberapa hal bagi para hafidz. Apa saja janji itu… Read More
  • Menangis karena HamdalahMenangis karena Hamdalah   10Berita, NAMANYA Sirryy Siqthy. Sering juga disebut dengan As-Sukarti. Gara-gara mengucap hamdalah, ia menangis memohon ampun kepada Allah selama tiga puluh tahun. Ia beristighfar setiap… Read More
  • Fakta tentang Dinar dan Dirham Fakta tentang Dinar dan Dirham 10Berita, DINAR dan dirham merupakan salah satu nilai tukar uang yang telah lama digunakan. Kini, keduanya kembali populer di kalangan masyarakat, bukan hanya di Timur tengah tapi juga di berba… Read More
  • Prabowo Sebut Sistem di Indonesia Menyimpang Hingga TNI LemahPrabowo Sebut Sistem di Indonesia Menyimpang Hingga TNI Lemah 10Berita – Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto berpidato via jejaring social Facebook. Dalam pandangan terhadap kondisi bangsa, Prabowo menyebut … Read More