OPINI

ARTIKEL

KHASANAH

MOZAIK

NASIONAL

INTERNATIONAL

.

.

Minggu, 24 Februari 2019

Survey Terbaru: Setelah Taklukan Jawa, Prabowo-Sandi Menang di Sulawesi

Survey Terbaru: Setelah Taklukan Jawa, Prabowo-Sandi Menang di Sulawesi


10Berita – Tren elektabilitas paslon Capres dan Cawapres nomor 01 dan nomor 02 masih sangat cair. Aroma persaingan tampaknya akan semakin ketat jelang pemungutan suara Pilres 2019.
Lembaga survei Pusat Riset Indonesia (PRI) mencatat, di Pulau Sulawesi paslon nomor 02 Prabowo Subianto-Sandiaga Uno unggul atas paslon petahana Jokowi-Ma”ruf Amin.
Di tanah kelahiran Wapres Jusuf Kalla (JK) ini, masyarakat beralih dukungan kepada Prabowo-Sandi dengan 48,65%, sementara pasangan Jokowi-Ma’ruf 39,24%.

Angka ini berbeda dengan sebelumnya di Pilpres tahun 2014, dimana mayoritas warga Sulawesi mendukung pasangan Jokowi-JK.
Demikian terpantau dari hasil survei terbaru lembaga survei Pusat Riset Indonesia (PRI) yang dilakukan awal Februari 2019 kemarin.
Direktur Lembaga Survei PRI Muzanni Firdau mengatakan, dari enam Provinsi di Pulau Sulawesi, tercatat Prabowo-Sandi menang di empat Provinsi. Yakni di Provinsi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, dan Gorontalo.


Sumber : Eramuslim 

Related Posts:

  • Polri Imbau Hasil Quick Count tak Jadi Acuan Polri Imbau Hasil Quick Count tak Jadi Acuan 10Berira – Kepolisian RI tetap meminta agar masyarakat tak menjadikan hasil hitung cepat Pilpres 2019 lembaga-lembaga survei sebagai acuan. Juru Bicara Mabes Polri Brigjen Ded… Read More
  • Ayo Buka, Dari Mana Pendanaan Lembaga Survei Ayo Buka, Dari Mana Pendanaan Lembaga Survei 10Berita – Kubu Gerindra tidak takut dengan tantangan lembaga survei untuk membuka data hasil penghitungan internal suara pilpres. Wakil Ketua Umum Gerindra Arief Poyuono menj… Read More
  • Ketua KPU Minta Jaga Kepercayaan Publik, Anies: Harga Diri Tak Bisa Dirupiahkan Anies Baswedan 10Berita - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Arief Budiman meminta jajaran penyelenggara Pemilu 2019 agar menjaga kepercayaa… Read More
  • Hasil Hitung Cepat Pilpres 2019 Diragukan, Begini Respons L-API Hasil Hitung Cepat Pilpres 2019 Diragukan, Begini Respons L-API 10Berita - Direktur Riset dan Analisis Data Lembaga Analisis Politik Indonesia (L-API) Fadlin Guru Don (FGD) merespons adanya pandangan yang meragukan h… Read More
  • Kacau, Website Resmi KPU Pusat Tidak Bisa Diakses Kacau, Website Resmi KPU Pusat Tidak Bisa Diakses 10Berita– Website resmi milik Komisi Pemilihan Umum (KPU) dengan alamat www.kpu.go.id hari ini, 17 April 2019 tidak bisa diakses. Berdasarkan pantauan TeropongSenayan, se… Read More