OPINI

ARTIKEL

KHASANAH

MOZAIK

NASIONAL

INTERNATIONAL

.

.

Kamis, 25 April 2019

Aa Gym: Licik dan Curang, Hidup tak Akan Pernah Tenang

Aa Gym: Licik dan Curang, Hidup tak Akan Pernah Tenang


10Berita - Di tengah hiruk pikuk pasca Pilpres, terkuaknya berbagai kecurangan, da'i kondang KH Abdullah Gymnastiar (Aa Gym) melalui akun twitternya hari ini, Kamis (25/4/2019), mengingatkan akibat perbuatan licik, curang dan dzolim di dunia dan akhirat.

 Ada 2 twit yang disampaikan Aa Gym:

 "Bila kita istiqomah jadi manusia jujur dan selalu bersikap adil, niscaya Alloh akan menyukai kita, hati akan tenang, akan menjadi pribadi dipercaya dan jadi menusia terhormat, bermartabat di dunia maupun akherat," ujar Aa Gym.

 "Bila kita bersikap licik, curang Dan zolim, Niscaya akan jadi manusia dimurkai Alloh naudzubillah.. Hidup tak Akan pernah tenang, tak akan dipercaya Dan runtuh martabatnya menjadi manusia hina dina. Semoga Alloh melindungi kita dari perbuatan licik Dan zolim," tutup Aa Gym.

Bila kita istiqomah jadi manusia jujur Dan selalu bersikap adil, niscaya Alloh akan menyukai kita, hati akan tenang , akan menjadi pribadi dipercaya dan jadi menusia terhormat, bermartabat di dunia maupun akherat
825 orang memperbincangkan tentang ini
Bila kita bersikap licik, curang Dan zolim,
Niscaya akan jadi manusia dimurkai Alloh naudzubillah..
Hidup tak Akan pernah tenang, tak akan dipercaya Dan runtuh martabatnya menjadi manusia hina dina.
Semoga Alloh melindungi kita dari perbuatan licik Dan zolim
2.866 orang memperbincangkan tentang ini
sumber: portal islam

Related Posts: