OPINI

ARTIKEL

KHASANAH

MOZAIK

NASIONAL

INTERNATIONAL

.

.

Sabtu, 11 Mei 2019

Peringatan Imsak Sudah Dikumandangkan, Apakah Masih Boleh Melanjutkan Sahur?

Peringatan Imsak Sudah Dikumandangkan, Apakah Masih Boleh Melanjutkan Sahur?

10Berita, Puasa dimulai sejak masuknya waktu fajar/subuh. Sehingga dengan demikian, batas akhir sahur sejatinya adalah sesaat sebelum masuknya waktu fajar atau tepatnya sebelum azan dikumandangkan.
Lantas bagaimana dengan sirene yang berlaku di negeri kita, apakah itu batas akhir sahur secara pasti?
Jawabannya adalah tidak. Sirene hanyalah sebatas media pemberitahuan bahwa waktu menahan sudah bisa dimulai sejak saat itu.
Dalam arti kata bagi seseorang yang belum selesai sahur, masih diperbolehkan untuk menyelesaikan makan dan minumnya dengan segera.
Namun akan lebih baik jika yang bersangkutan menghentikan segala aktifitas sahurnya ketika sirene atau waktu imsak sudah masuk sebagai bentuk kehati-hatian semata.
Halnya akan berbeda ketika muazin sudah mengumandangkan azan, maka tidak ada lagi kesempatan untuk makan dan minum.
Sehingga seseorang yang masih saja sahur pada saat itu, maka puasanya otomatis dihukumi batal karena yang bersangkutan makan dan minum setelah masuknya waktu berpuasa.
Sumber: islami.co

Related Posts:

  • Khatam Al-Qur’an Tiap Minggu, Ini Keajaiban yang Didapat Nenek Ini   Khatam Al-Qur’an Tiap Minggu, Ini Keajaiban yang Didapat Nenek Ini   Tua identik dengan pikun dan tak berdaya. Tak mampu melakukan hal apapun dan cenderung sakit-sakitan. Namun hal tersebut tersebut tak berlaku untuk Ha… Read More
  • Barat Akui Keluhuran Akhlak Shalahuddin Barat Akui Keluhuran Akhlak Shalahuddin 10Berita, JAKARTA -- Akhir abad ke-3 Hijriyah, umat Islam harus menyaksikan Kota suci Yerusalem jatuh ke tangan pasukan Salib. Upaya umat untuk merebut kembali kota itu selalu kan… Read More
  • Rumah Sakit Tertua dalam Peradaban Islam Rumah Sakit Tertua dalam Peradaban Islam 10Berita, JAKARTA --  Istilah rumah sakit dikenal pula dengan sebutan bimaristan yang berarti rumah orang-orang sakit dalam bahasa Persia. Sejumlah sejarawan menganggap, Kha… Read More
  • 2 Dosa yang Disegerakan Balasannya di Dunia 2 Dosa yang Disegerakan Balasannya di Dunia   10Berita~Lumrah kita sebagai manusia yang dijadikan tidak pernah terlepas dari segala salah dan berbuat dosa dalam kehidupan seharian. Setiap daripada kita pasti pernah mela… Read More
  • Memilih Sahabat di Surga Memilih Sahabat di Surga 10Berita,  JAKARTA -- Seorang lelaki datang ke majelis Rasulullah SAW. Seperti biasa, semua kalangan ingin menyerap madu ilmu dari sumber utama. Tak disebutkan jelas siapa nama lelaki itu. … Read More